Peluncuran Sistem Informasi Pelayanan Publik Kabupaten Semarang (SIMASPULKAM) oleh DPMPTSP Kab Semarang

  Peluncuran Sistem Informasi Pelayanan Publik Kabupaten Semarang oleh DPMPTSP Kabupaten Semarang  (SIMASPULKAM)  yang mana terdapat layanan administrasi kependudukan yang bertempat di MPP (Mall Pelayanan Publik).       Peluncuran Sistem Informasi Pelayanan Publik Kabupaten Semarang oleh DPMPTSP Kabupaten Semarang (SIMASPULKAM)  yang mana terdapat…

Selengkapnya
21 Juli 2023 / By Admin

PELAKSANAAN PELAYANAN DAN SIDANG TERPADU 2023

  Bupati Semarang Bp. H. Ngesti Nugraha, SH, MH, Kajari Kab. Semarang, Kapolres Kab. Semarang, Kepala Departemen Agama Kab. Semarang, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan SIpil Kab. Semarang, para Kepala OPD dan Camat Bringin dan Camat Bancak serta Kades Truko pada hari kamis tanggal 13 Juli 2023 menghadiri kegiatan Pelaksanaan Pelayanan dan Sidang…

Selengkapnya
17 Juli 2023 / By Admin

Kunjungan Direktur Jendral Dukcapil Kemendagri di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Semarang

  Jumat (23/06/2023), menjadi hari yang istimewa bagi Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Semarang karena mendapat kesempatan menerima kunjungan dari Dirjen Dukcapil Kementrian Dalam Negeri Bapak Dr. Drs Teguh Setyabudi, M.Pd. Kunjungannya bertujuan untuk meninjau langsung situasi dan kondisi kantor sekaligus pelayanan yang dilaksanakan…

Selengkapnya
24 Juni 2023 / By Admin

DIALOG SERASI BERSAMA DISDUKCAPIL KABUPATEN SEMARANG

DIALOG DISDUKCAPIL KABUPATEN SEMARANG di Radio SERASI Topik : Pembentukan Desa #GISA dan Identitas Kependudukan Digital Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, di undang oleh RADIO SERASI untuk mengisi acara dengan tema : Pembentukan Desa #GISA dan Identitas Kependudukan Digital

Selengkapnya
22 Juni 2023 / By Admin

Kegiatan Forum Konsultasi Publik (FKP) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Semarang Tahun 2023

Sebagaimana amanah Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi nomor 16 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyelenggaraan Forum Konsultasi Publik Di Lingkungan Unit Penyelenggara Pelayanan Publik Pasal 2 (1) bahwa Setiap Penyelenggara Pelayanan Publik wajib meelakukan FKP sebagai bentuk peran serta rnasyarakat dalam penyelenggaraan…

Selengkapnya
21 Juni 2023 / By Admin
Next Page